KEGIATAN

KEGIATAN HIMA BK


HIMA BK telah menjalani beberapa event dan program kerja, yaitu:
  1. Screening, LKTD (Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar) dan Upgrading untuk para calon pengurus HIMA BK pada setiap periodenya.
  2. Discusions Comunity pada tahun 2014
  3. Counseling Expo pada tahun 2014
  4. BELLING pada tahun 2015
  5. Seminar Konseling pada tahun 2015
  6. Counselling days pada tahun 2015
  7. Rapat Koordinasi pada tahun 2015
  8. G'Couns (Guidance Counseling) pada tahun 2016
  9. TELLOR (Telling of Counsellor) pada tahun 2016
  10. BELIMBING pada tahun 2017
  11. Sprakling G'Couns pada tahun 2017
  12. Pelatihan Pembuatan Layanan Bimbingan dan Konseling Interaktif yang dilaksanakan pada 3 sampai 4 Januari 2017.
  13. Guidance and Counseling Festival I dengan tema "Wawasan Konselor, Wujudkan Kemajuan" yang dilaksanakan pada 14 sampai 16 Maret 2018.
  14. BAKSO (Belajar ala Konselor) dengan teman "mewujudkan Konselor Muda yang Profesional dan Menumbuhkan Jiwa Sosial Terhadap Sesama."
  15. Guidance and Counseling Festival II yang dilaksanakan pada 5 dan 6 Maret 2019 yang berisi lomba lomba, dan dilanjut dengan Seminar dan Workshop yang dilaksanakan pada 8 dan 9 Maret 2019, dengan mengangkat tema Peran Pendidik dalam Tanggap Bencana dengan Metode Trauma Healing.
  16. PIK (Program Inspirasi Konseling) yang dilaksanakan pada 22 Mei 2019, dengan talkshow yang mengangkat tema "Don’t Lose Your Hope, Lets Inspire Everyone."

Komentar

Postingan populer dari blog ini

KEGIATAN HIMA BK FKIP UHAMKA PERIODE 2017/018

Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar HIMA BK Periode 2019/2020

Mantap Konselor, Santap Prestasi